Meski honorer non-database BKN dengan pengabdian minimal 2 tahun mendapat kesempatan mendaftar seleksi PPPK tahun 2024 tahap 2. Namun sampai saat ini pemerintah belum menentukan kejelasan nasib honorer non-database BKN…

Guru Desak Polda Ungkap dan Tetapkan Aktor Utama Kecurangan PPPK Langkat
Ratusan guru honorer Langkat desak Polda Sumut tangkap dan tahan Kadis Pendidikan dan Kepala BKD Langkat. Polda Sumut menetapkan kedua sebagai tersangka dugaan Tindak Pidana Korupsi dalam penyelenggaraan PPPK Langkat…